7 Game Mobile Klasik Yang Asik Pada Masanya


7 Game mobile klasik yang asik pada masanya! Siapa yang tak kenal dengan kumpulan game yang pernah menyita waktu dan perhatian kita dikala memegang handphone jadul kita dahulu. Ya, pada umumnya sebuah handphone akan dibekali dengan beberapa game, yang berguna untuk menghibur penggunanya dikala bosan. Meskipun terbilang sederhana, namun game tersebut bisa menyita waktu kita pada zamannya. Berikut 7 game mobile klasik.

game mobile klasik
Baca juga artikel lain di : http://dwiharjo.mhs.uksw.edu/

Bounce Classic

7 game mobile klasik pertama adalah Bounce Classic, berlatar sebuah tempat penuh balok merah. Game ini merupakan sebuah permainan yang berfokus pada sebuah bola yang harus kita jalankan pada sebuah stage dalam tiap level. Tujuannnya yaitu kita harus bisa menyelesaikan setiap tantangan dengan menyusuri area dan melewati ring atau rintangan lainnya. Pemain akan disuguhi berbagai rintangan, yang mana semakin tinggi level kita maka akan semakin sulit medan yang harus dilalui.

Bounce Tales

Masih hampir sama dengan Bounce Classic, game ini dikemas dalam versi yang sedikit lebih modern dimana menampilkan area permainan berlatar pemandangan dan berbagai tempat menarik lainnya. Baik dari tampilan bola yang sedikit lebih lentur dengan menampilkan sisi animasinya yang menarik, maupun grafisnya yang beraneka ragam dan memanjakan mata. Cara mainnya pun hampir sama, yaitu menggiring bola untuk melewati berbagai rintangan yang harus dilewati sebelum mencapai finish.

Diamond Rush

7 game mobile klasik selanjutnya yaitu Diamond Rush. Dalam game ini, pemain akan berperan sebagai seseorang yang bertugas untuk mencari dan mengumpulkan harta karun, baik dalam bentuk koin atau berlian. Game ini terbilang cukup membuat pusing dan menguras otak, karena pemain harus mencari pintu atau jalan keluar untuk memenangkan permainan.

Space Impact

Game satu ini, meskipun terbilang jadul namun cukup menantang adrenalin kita dalam memainkannya untuk kategori game terdahulu. Misinya sendiri yaitu kita harus mengumpulkan score dengan cara memberantas musuh atau alien dengan kapal tempur ulak-alik.

Snake

7 game mobile klasik selanjutnya adalah game Snake, yang dimana menjadi salah satu permainan favorit pada masanya. Cara mermainan game sederhana ini adalah dengan cara mengumpulkan score dari makanan yang berhasil dimakan ular tersebut. Banyaknya makanan yang diperoleh maka ular akan semakin panjang dalam satu area permainan, yang mana pemain dilarang memakan ekor ularnya sendiri. Hal itu menjadi tantangan tersendiri, karena semakin panjang ular tersebut, maka akan semakin sulit mulut ular untuk menghindari ekornya sendiri.

Prince of Persia

Game ini turut menjadi salah satu game favorit generasi 90-an. Meskipun sedikit membosankan, namun permainan ini cukup menegangkan, karena cara memainkannya adalah dengan cara melewati atau meloncati setiap balok bangunan dan melewati berbagai rintangan untuk menyelamatkan seorang puteri.

Sudoku

7 game mobile klasik terakhir adalah Sudoku. Dalam game ini terdapat beberapa bagian kotak, yang dimana kotak tersebut terbagi lagi kedalam 9 bagian kotak. Pemain dapat mengisi tiap kotak persegi dengan angka 1-9, sehingga garis vertikal dan horizontal menjadi satu digit dari angka 1-9 tersebut tanpa ulangi.

Beralih dari permainan game mobile klasik Anda juga perlu mengetahui informasi lainnya mengenai permainan game online yang menarik untuk Anda mainkan seperti game slot online. Game terbaik yang banyak di gemari oleh para gamer.

Untuk informasi permainan slot lainnya Anda bisa memiliki permainan game casino slot. Permainan judi online yang bisa memberi Anda penghasilan tambahan.

Itulah dia rangkuman 7 game mobile klasik yang dinilai menjadi jajaran game terfavorit jaman dulu yang bisa membuat kita bernostalgia akan keseruannya. Permainan-permainan diatas selalu terpasang otomatis di handphone jadul kesayangan kita dulu. Meskipun terbilang sederhana, namun cukup membuat ketagihan dan menghibur penggunanya dikala bosan. Gimana, game klasik apa saja yang pernah kalian coba?

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan Arti Data, Dashboard dan Report

Keyboard Mini Wireless

KUMPULAN MATERI DAN SOAL MATEMATIKA X,XI,XII IPA KURIKULUM 2013 EDISI REVISI 2017 TAHUN AJARAN 2019/2020